Pengalaman wisata yang tak terlupakan dengan sentuhan lokal yang autentik
Tim Lokal Berpengalaman
Dipandu oleh orang Lombok asli yang tahu sudut-sudut terbaik, waktu kunjungan paling pas, dan pengalaman lokal yang sulit ditemukan wisatawan biasa.
Paket Wisata yang Fleksibel
Mau itinerary custom atau langsung pakai paket siap jalan? Semua bisa disesuaikan dengan gaya traveling dan kebutuhanmu.
Pendamping Perjalanan Terpercaya
Kami bukan hanya mengantar. Kami memastikan perjalananmu aman, nyaman, dan penuh keramahan khas Lombok dari awal sampai akhir.
Liburan Premium Bersama
GSW Tour Travel
GSW Tour Travel adalah penyedia layanan perjalanan terpercaya yang berbasis di Lombok, Nusa Tenggara Barat. Kami membantu Anda menjelajahi keindahan Lombok dengan pengalaman yang lebih nyaman, aman, dan penuh momen berkesan — dari pantai, bukit, budaya, hingga spot hidden gem yang jarang diketahui wisatawan.
Nikmati perjalanan tanpa ribet, ditemani tim lokal berpengalaman yang benar-benar memahami Lombok luar–dalam.
Promo Paket Tour
Pilih paket tour terbaik untuk liburanmu. Itinerary rapi, spot kece, dan tim lokal siap handle semuanya.
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
Deskripsi: Paket Trip Gili Nanggu adalah paket wisata yang menyediakan fasilitas snorkling untuk anda yang ingin mengeksplore keindahan alam bawah laut bagian ujung barat pulau lombok, Untuk menuju ke tempat ini anda membutuhkan waktu tempuh sekitar 1 jam 20 menit dari kota mataram atau 1 jam 30 menit mulai dari Bandara International Lombok. Namun untuk berkunjung ke tempat ini, anda tidak perlu repot repot mempersiapkan transport dan kebutuhan trip lainnya , karena di dalam paket Trip ini, kami telah merangkum semua keperluan trip mulai dari transport, makan hingga boat transfer dan alat snorkling ( Aktifitas Populer di tempat ini ). Selain itu juga kami akan mengajak anda mengunjungi 2 Gili di sebelahnya yaitu Gili Sudak dan Gili Kedis yang memiliki pesona alam dan pantai yang indah berpasir putih dan tentunya dalam aktifitas dan nuansa yang berbeda.
Start : Kota Mataram / Bandara Lombok
Durasi : 1 Hari
Rencana Perjalanan:
Crew kami akan menjemput anda di Airport atau lokasi yang sudah disepakati
Tiba di dermaga tawun sekotong lombok barat untuk penyebrangan ke gili nanggu sekitar 10 -20 menit dengan menggunakan Private Boat
Tiba di Gili Nanggu, kita melakukan persiapan untuk bermain Snorkling dan menikmati keindahan alam bawah laut, berenang bersama ribuan spesies ikan hias dan pemandangan coral yang sangat menakjubkan
Free and easy dan makan siang di Gili Sudak sambil bersantai menikmati keindahan alam pulau kecil ini
Menuju ke Gili Kedis dan anda bisa melanjutkan bermain Snorkling di Gili kedis dengan spot berbeda atau anda bisa bersantai sejenak sambil memotret atau selfie di pulau yang exotic ini
Setelah puas berlama lama di gili kedis kita akan Kembali ke Lombok dan menuju mataram
Mengunjungi Pusat Olleh oleh Khas Lombok ( Optional )
Makan Malam dan kami akan mengantar anda kembali ke hotel atau lokasi yang telah disepakati
BIAYA TRIP GILI NANGGU
BANYAK PESERTA
HARGA TOUR
2 Orang
: Rp 900.000 / pax
3-4 Orang
: Rp 765.000 / pax
5-6 Orang
: Rp 655.000 / pax
7-10 Orang
: Rp 625.000 / pax
11-15 Orang
: Rp 558.000 / pax
Harga Sudah Termasuk:
Private transport
Driver,Bbm dan Parking Area
Privateboat
Snorkling + Alat Snorkling
1 X Makan Siang
Dokumentasi dibantu Driver
Local Guide
Tiket masuk Wisata
Masker and Hand Sanitizer
Harga Tidak Termasuk:
Hotel,Tiket Pesawat,Pengeluaran Pribadi
Makan Malam
gopro
Lain lain yang tidak tercantum dalam paket.
Hubungi Layanan Tour Planer Kami untuk Detail Harga dan Menyusun Paket Perjalanan Tour anda yang Menyenangkan & Berkesan
Ketentuan:
Paket diatas merupakan Private tour atau tidak di gabung dengan peserta lain
Harga dapat berubah sewaktu waktu sebelum adanya pembayaran DP
Harga dihitung per pax / per orang
Itinerary dan waktu bersifat Fleksible dapat disesuaikan dengan kebutuhan
Untuk makan malam, tidak termasuk dalam paket namun guide kami akan merekomendasikan tempat makan yang sesuai dengan keinginan anda
Pembayaran dapat dilakukan setelah program atau trip selesai
Apabila terdapat permintaan khusus, harap menghubungi kami sebelumnya seperti surprice, perubahan destinasi dll.
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
FULL DAY – KUTA MANDALIKA TOUR
Start : Kota Mataram atau Bandara Lombok Durasi : 08.00-Selesai
Deskripsi: Paket Sasak Tour Mandalika berisikan paket wisata yang akan membawa anda mengeksplor keindahan destinasi budaya dan pantai bagian Selatan Pulau Lombok.
Destinasi wisata seperti Desa Adat Sade dan Ende, Pantai Kuta Mandalika, Pantai Tanjung Aan, Bukit Merese hingga Sirkuit Mandalika adalah tempat wisata favorit yang kami tawarkan.
Anda bebas menentukan waktu dan trip sesuai keinginan anda. Paket wisata ini sudah termasuk transportasi, driver, makan siang, tiket masuk, local guide, hingga prokes (All In).
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
Berada di Desa Senaru Kabupaten Lombok Utara tepat di bawah lereng gunung Rinjani, Tiu Kelep merupakan air terjun terindah yang paling banyak dikunjungi wisatawan.
Air terjun Tiu Kelep merupakan tempat wisata favorit selain air terjun Sendang Gile yang juga memiliki keindahan kelas dunia.
Airnya yang sangat jernih dan bersih menjadikan keduanya menjadi destinasi favorit para traveler maupun adventure yang menyukai panorama alam hutan yang hijau dan natural.
Memiliki ketinggian hampir 50 meter, membuat airnya yang jatuh dari ketinggian seakan terbang ke segala arah, membuat suasananya terlihat mengagumkan.
Tiu diartikan oleh masyarakat sekitar berarti kolam dan Kelep berarti terbang hingga membuat air terjun ini dinamakan Tiu Kelep.
Start : Kota Mataram / Bandara Internasional Lombok
Durasi : 1 Hari
Rencana Perjalanan:
Crew kami akan menjemput anda di Airport atau lokasi yang sudah disepakati
Menuju ke Gunung Pusuk ( Monkey Forest )
Menuju Basecamp desa wisata, jalur pendakian gunung rinjani Senaru Lombok Utara
Soft trekking meyisiri pinggiran hutan Gunung Rinjani ke air terjun Sendang Gile (Air terjun pertama )
Soft trekking ke -2 meyisiri pinggiran hutan Gunung Rinjani ke air terjun Tiu Kelep ( Airterjun kedua ) -+ 25 menit sambil menikmati Flora dan Fauna yang berada di kawasan Geopark Rinjani
Kembali ke Basecamp untuk makan siang
Menuju ke Masjid Kuno Bayan ( Masjid pertama di pulau lombok )
Perjalanan dilanjutkan ke Pantai senggigi, bukit malaka, Villa hantu. Peserta bebas memilih objek wisata pantai untuk di singgahi
Kami akan mengantar anda kembali ke hotel atau lokasi yang telah ditentukan selesai makan malam.
BIAYA TRIP AIR TERJUN TIU KELEP
BANYAK PESERTA
HARGA TOUR
2 Orang
: Rp 480.000 / pax
3-4 Orang
: Rp 350.000 / pax
5-6 Orang
: Rp 300.000 / pax
7-10 Orang
: Rp 285.000 / pax
11-15 Orang
: Rp 260.000/ pax
Harga Sudah Termasuk:
Private transport
Driver, BBM dan Parking Area
Tiket masuk Semua Objek Wisata
1 X Makan Siang
Air Mineral
Dokumentasi dibantu Driver
Local Guide, Tiket Wisata
Harga Belum Termasuk:
Hotel,Tiket Pesawat,Pengeluaran Pribadi
Makan Malam
Lain lain yang tidak tercantum dalam paket.
Hubungi Layanan Tour Planer Kami untuk Detail Harga dan Menyusun Paket Perjalanan Tour anda yang Menyenangkan & Berkesan
Ketentuan:
Paket diatas merupakan Private tour atau tidak di gabung dengan peserta lain
Harga dihitung per pax / per orang
Itinerary dan waktu bersifat Fleksible dapat disesuaikan dengan kebutuhan
Untuk makan malam, tidak termasuk dalam paket namun guide kami akan merekomendasikan tempat makan yang sesuai dengan keinginan anda
Pembarayan dapat dilakukan setelah program atau trip selesai
Apabila terdapat permintaan khusus, harap menghubungi kami sebelumnya seperti surprice, perubahan destinasi dll.
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
Paket wisata Sembalun adalah paket tour yang bernuansa petualangan dengan panorama pegunungan yang indah karena letaknya berada tepat di bawah kaki gunung Rinjani.
Dikelilingi bukit-bukit cantik di sekitarnya, Sembalun juga menjadi tujuan utama para pendaki yang berasal dari berbagai negara.
Sembalun juga merupakan gerbang utama pendakian menuju gunung Rinjani, dan menjadi sebuah pemandangan yang biasa jika kita bertemu dengan gerombolan pendaki di seluruh dunia
Banyak sekali aktifitas yang bisa dilakukan di daerah sejuk ini seperti Glamping, Sort Treking, Hiking, hingga Paragliding.
Selain itu terdapat cafe-cafe tradisional yang bisa dijadikan tempat singgah untuk beristirahat atau sekedar menikmati suasana alam dengan panorama pegunungan dan cuaca yang sejuk.
Fasilitas umum yang tersedia juga sangat memadai, di mana terdapat hotel, villa-villa, hingga homestay yang semuanya menawarkan panorama gunung Rinjani yang memukau.
Anda tinggal memesan paket tour wisata Sembalun yang kami tawarkan dengan harga terjangkau dan pelayanan yang memuaskan.
Start : Kota Mataram / Bandara Internasional Lombok
Durasi : 1 Hari
Rencana Perjalanan:
Crew kami akan menjemput anda di Airport atau lokasi yang sudah disepakati
Menuju ke Pusuk Sembalun dengan melewati hutan pinus yang sejuk dan singgah di beberapa spot foto yang menarik
Sampai dipusuk sembalun kita bisa berhenti sejenak untuk melihat Desa Sembalun dari ketinggian kurang lebih 1200 mdpl dan mengabadikan moment menggunakan video atau foto selfie dan kemudian turun ke daerah sembalun
Sampai di desa sembalun free and easy menikmati pemandangan alam di bukit selong yang terkenal
Makan siang dan cofee break di kedai sawah yang populer
Menuju ladang atau kebun stroberry yang bisa dipetik sendiri
Selanjutnya anda bisa memilih menginap jika memilih paket tour 2hari 1malam dan hari kedua bisa dilanjutkan menuju waterfall sendang gile dan tiu kelep ( Optional )
Tapi jika tidak,kita langsung kembali ke Mataram dan singgah di Islamic Center dan pusat oleh oleh khas lombok
Kemudian kami akan mengantar anda makan malam dan kembali ke hotel
Program tour wisata sembalun selesai
BIAYA TRIP WISATA SEMBALUN
BANYAK PESERTA
HARGA TOUR
2 Orang
: Rp 500.000 / pax
3-4 Orang
: Rp 410.000 / pax
5-6 Orang
: Rp 375.000 / pax
7-10 Orang
: Rp 258.000 / pax
11-15 Orang
: Rp 225.000/ pax
Harga Sudah Termasuk:
Private transport AC
Driver, BBM dan Parking Area
1 X Makan Siang
Air Mineral
Dokumentasi dibantu Driver
Local Guide, dan Tiket masuk Wisata
Harga Belum Termasuk:
Hotel,Tiket Pesawat,Pengeluaran Pribadi
Makan Malam
Lain lain yang tidak tercantum dalam paket.
Hubungi Layanan Tour Planer Kami untuk Detail Harga dan Menyusun Paket Perjalanan Tour anda yang Menyenangkan & Berkesan
Ketentuan:
Paket diatas merupakan Private tour atau tidak di gabung dengan peserta lain
Harga dihitung per pax / per orang
Itinerary dan waktu bersifat Fleksible dapat disesuaikan dengan kebutuhan
Untuk makan malam, tidak termasuk dalam paket namun guide kami akan merekomendasikan tempat makan yang sesuai dengan keinhginan anda
Pembarayan dapat dilakukan setelah program atau trip selesai
Apabila terdapat permintaan khusus, harap menghubungi kami sebelumnya seperti surprice, perubahan destinasi dll.
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
Pantai Pink merupakan salah satu tempat wisata populer yang terletak di ujung timur pulau Lombok.
Pantai ini menjadi destinasi wisata menarik dan wajib dikunjungi karena keunikannya yang merupakan salah satu dari tujuh pantai di dunia yang memiliki pasir pantai berwarna pink.
Ombak kecil pantai ini akan membuat anda merasa nyaman, ditambah airnya yang tenang dan jernih serta pesona alam bawah laut yang indah akan memacu adrenalin anda bermain snorkling dan berenang bersama ribuan ikan cantik yang berwarna warni.
Keindahan Pantai Pink juga dapat dinikmati dari atas bukit yang mengelilinginya di mana terdapat bukit dengan padang rumput yang luas.
Gili-gili kecil yang berjejer di tengah laut semakin membuat Pantai Pink terlihat unik dan mengagumkan.
Start : Kota Mataram / Bandara Internasional Lombok
Durasi : 1 Hari
Destinasi:
Pantai Pink 1
Pantai Pink 2
Bukit Tangsi
Pulau Pasir
Rencana Perjalanan:
Crew kami akan menjemput anda di Airport atau lokasi yang sudah disepakati
Menuju pelabuhan lombok timur untuk penyebrangan ke Pink Beach menggunakan private boat
Snorkling Trip di Gili Petelu,Gili gambir atau lokasi yang telah ditentukan oleh instruktur
Free and easy dan makan siang di Pink Beach 1 dan berfoto atau selfie di bukit tangsi
Pink Beach 2,Pink Beach 3 ( Pantai berwarna Pink dan masih sangat alami )
Pulau Pasir yang sangat indah dan merupakan spot foto yang indah
Menuju mataram dan mengunjungi Pusat Olleh oleh Khas Lombok
Makan Malam di daerah mataram dan transfer hotel- Program selesai
BIAYA TRIP PANTAI PINK
BANYAK PESERTA
HARGA TOUR
2 Orang
: Rp 725.000 / pax
3-4 Orang
: Rp 460.000 / pax
5-6 Orang
: Rp 385.000 / pax
7-10 Orang
: Rp 365.000 / pax
11-15 Orang
: Rp 290.000/ pax
Harga Sudah Termasuk:
Private transport AC
Driver, BBM dan Parking Area
Private boat Snorkeling + Alat
1 X Makan Siang
Air Mineral
Dokumentasi dibantu Driver
Local Guide
Harga Tidak Termasuk:
Hotel,Tiket Pesawat,Pengeluaran Pribadi
Makan Malam
Lain lain yang tidak tercantum dalam paket.
Hubungi Layanan Tour Planer Kami untuk Detail Harga dan Menyusun Paket Perjalanan Tour anda yang Menyenangkan & Berkesan
Ketentuan:
Paket diatas merupakan Private tour atau tidak di gabung dengan peserta lain
Harga dihitung per pax / per orang
Itinerary dan waktu bersifat Fleksible dapat disesuaikan dengan kebutuhan
Untuk makan malam, tidak termasuk dalam paket namun guide kami akan merekomendasikan tempat makan yang sesuai dengan keinhginan anda
Pembarayan dapat dilakukan setelah program atau trip selesai
Apabila terdapat permintaan khusus, harap menghubungi kami sebelumnya seperti surprice, perubahan destinasi dll.
Chat langsung dengan admin, bisa tanya-tanya dulu sebelum booking.
Rundown & Itinerary
Gili Trawangan merupakan destinasi wisata populer kelas dunia yang menawarkan sejumlah aktifitas seperti snorkling, diving, banana boat dan wahana air lainnya.
Anda bisa berkeliling di pulau eksotis ini dengan menggunakan sepeda atau alat transportasi tradisional seperti Cidomo (Kereta Kuda).
Fasilitas di Gili Trawangan terbilang lengkap di mana terdapat bar, rumah makan, hotel, villa hingga cafe-cafe yang berjejer di pinggir pantai akan membuat anda ingin berlama-lama di tempat wisata ini.
Start : Kota Mataram / Bandara Internasional Lombok
Durasi : 1 Hari
Rencana Perjalanan:
Detail Trip:
Meet & Greet Team Kami Di Hotel/Bandara Kota Kami
Menuju Pelabuhan ke pelabuhan Teluk Nara/Teluk Kodek/Bangsal Menggunakan Perahu
Menikmati Keindahan Alam Bawah Laut Gili Air (Snorkeling/Diveing)
Menikmati Keindahan Alam Bawah Laut Gili Meno (Snorkeling/Diving)
Makan Siang Di Restaurant Gili Trawangan
Free Program Acara Bebas Di Gili Trawangan Mengikuti Activitas Lokal Di Gili Diantaranya (Naik Kuda Di Pantai, Bersepeda Naik Cidomo,Kelililing Gili Trawangan)
Kembali Ke Pelabuhan GT Gili Trawangan untuk Kembali ke Pelabuhan Teluk Nara/Teluk Kodek/Bangsal
Menikmati Keindahan Sunset di Pantai Senggigigi, Malimbu,Vila Hantu Peserta Bebas Memilih Object Pantai di arahkan Tim Kami di Lapangan
Kembali Ke Hotel/Bandara/Kota Mataram Program Selesai.
BIAYA TRIP GILI TRAWANGAN
BANYAK PESERTA
HARGA TOUR
2 Orang
: Rp 650.000 / pax
3-4 Orang
: Rp 540.000 / pax
5-6 Orang
: Rp 500.000 / pax
7-10 Orang
: Rp 480.000 / pax
11-15 Orang
: Rp 385.000/ pax
Harga Sudah Termasuk:
Private transport AC
Driver, BBM dan Parking Area
Publik Boat utk peserta 2-3 Orang
private trip 3 gili jika peserta 4 orang
1 X Makan Siang
Air Mineral
Dokumentasi dibantu Driver
Local Guide
Harga Tidak Termasuk:
Hotel,Tiket Pesawat,Pengeluaran Pribadi
Makan Malam
Lain lain yang tidak tercantum dalam paket.
Hubungi Layanan Tour Planer Kami untuk Menyesuaikan Menemani Perjalanan Tour anda yang Menyenangkan
Ketentuan:
Paket diatas merupakan Private tour atau tidak di gabung dengan peserta lain
Harga dihitung per pax / per orang
Itinerary dan waktu bersifat Fleksible dapat disesuaikan dengan kebutuhan
Untuk makan malam, tidak termasuk dalam paket namun guide kami akan merekomendasikan tempat makan yang sesuai dengan keinhginan anda
Pembarayan dapat dilakukan setelah program atau trip selesai
Apabila terdapat permintaan khusus, harap menghubungi kami sebelumnya seperti surprice, perubahan destinasi dll.
Rental Mobil
Jelajahi kota dengan kenyamanan maksimal. Pilihan mobil berkualitas dengan harga terjangkau.
Kepuasan pelanggan adalah prioritas utama kami. Berikut adalah pengalaman nyata dari pelanggan GSW Tour Travel yang telah merasakan layanan rental mobil dan paket tour terbaik di Lombok.
BS
Budi Santoso
Jakarta • 2 minggu lalu
Rental Mobil
★★★★★
5.0
"Pelayanan GSW Tour Travel sangat memuaskan! Mobil Toyota Avanza yang saya sewa dalam kondisi prima dan sopirnya sangat ramah. Perjalanan keliling Lombok jadi sangat nyaman dan aman."
SD
Sari Dewi
Surabaya • 1 minggu lalu
Paket Tour
★★★★★
5.0
"Tour Gili Trawangan bersama GSW benar-benar luar biasa! Guide-nya profesional, jadwal tepat waktu, dan destinasinya memukau. Snorkeling di Gili sangat berkesan, air lautnya jernih banget!"
AR
Ahmad Rizki
Bandung • 3 hari lalu
Rental + Tour
★★★★★
5.0
"Paket lengkap rental mobil + tour Pantai Pink dari GSW sangat worth it! Harga transparan, tidak ada biaya tersembunyi. Mobil Honda Brio automatic sangat nyaman untuk perjalanan jauh."
MS
Maya Sari
Yogyakarta • 5 hari lalu
Tour Budaya
★★★★★
5.0
"Tour ke Desa Sade sangat edukatif! Guide GSW menjelaskan budaya Sasak dengan detail dan menarik. Anak-anak saya jadi lebih mengenal kearifan lokal Lombok. Terima kasih GSW!"
DP
Doni Pratama
Medan • 1 minggu lalu
Rental Mobil
★★★★★
5.0
"Suzuki Ertiga yang saya sewa dari GSW sangat terawat dan bersih. Cocok banget untuk keluarga besar. Sopirnya juga tahu betul jalan-jalan di Lombok, jadi hemat waktu dan tenaga."
RW
Rina Wati
Bali • 2 minggu lalu
Paket Tour
★★★★★
5.0
"Hiking Gunung Rinjani bersama GSW adalah pengalaman terbaik! Tim guide sangat berpengalaman dan safety-oriented. Pemandangan sunrise dari puncak benar-benar spektakuler!"
Blog & Artikel
Temukan informasi menarik tentang destinasi wisata, tips perjalanan, dan panduan lengkap untuk liburan sempurna bersama
GSW Tour Travel.
Artikel
7 min read
7 Spot Pink Beach Lombok dan 6 Aktivitasnya
Saat ini Lombok terkenal dengan berbagai keindahan pantainya, dan salah satu pantai yang sedang populer di Pulau Lombok yaitu Wisata Pink Beach Lombok. Destinasi yang satu ini memiliki banyak spot yang cantik, sehingga para wisatawan yang berkunjung ke tempat ini merasa tidak puas jika hanya datang sekali saja ke Wisata Pantai Pink Lombok. Objek Wisata yang satu […]
GT
GSW Team
18 Nov 2025
Artikel
7 Spot Pink Beach Lombok dan 6 Aktivitasnya
18 Nov 2025•7 min read•GSW Team
Saat ini Lombok terkenal dengan berbagai keindahan pantainya, dan salah satu pantai yang sedang populer di Pulau Lombok yaitu Wisata Pink Beach Lombok. Destinasi yang satu ini memiliki banyak spot yang cantik, sehingga para wisatawan yang berkunjung ke tempat ini merasa tidak puas jika hanya datang sekali saja ke Wisata Pantai Pink Lombok.
Objek Wisata yang satu ini mempunyai pasir yang berbeda dengan pantai pada umumya. Pasir di Pink Beach Lombok ini bewarna merah muda, sehingga menjadikan pantai ini terlihat menawan. Bukan hanya hamparan pantainya saja yang membuat anda terpesona, keindahan taman bawah lautnya yang masih alami dan indah. Para wisatawan akan di suguhkan dengan berbagai keindahan terumbu karang, bentuk serta warna serta ikan – ikan yang lucu akan menghapiri aAda saat anda snorkling di Pink Beach Lombok. Jadi tunggu apa lagi mari datang langsung ke pink beach yang akan membuat kita semua merasa berada di surga dunia.
Pink Beach Lombok By @implasticfree
Sejarah Pink Beach Lombok
Pink Beach Lombok mempunyai sejarah yang dahulu bernama Pantai Tangsi, dan tidak banyak yang mengetahui karna lokasi ini yang cukup terpencil. Akses menuju ke Pink Beach Lombok diharuskan menelusuri hutan tropis dan jalan yang rusak. Pada awalnya Pink Beach Lombokhanya di kunjungi oleh para muda mudi di Lombok Timur, yang sangat menyukai pertualangan itu di tahun 2012 -2013.
Kabar tentang adanya pantai yang pasirnya berwarna pink, sampai ke para traveler/anak muda mataram, dan akhirnya para pemuda mataram mengunjungi lokasi pantai tersebut dengan menelusuri hutan teropis. Saat sampai di lokasi para muda mataram tersebut memfoto keindahan pantai tangsi yang berwarna pink. Kemudian mereka menyebarluaskan tentang pantai yang berwarna pink tersebut, melalui sosial media dan menjadi viral saat ini.
Akhirnya para pelaku pariwisata di lombok mengembangkan potensi objek wisata ini, dengan mempromosikan nama baru Pink Beach Lombok, dan membuat akses alternatif menuju pink beach melalui jalur laut, dengan menggunakan boat serta memanfaatkan dermaga yang sudah ada di tanjung luar daerah lombok timur. Sampai saat ini Pantai Tangsi lebih terkenal dengan nama Pink Beach Lombok. Begitulah Sejarah Pink Beach Lombok yang saat ini populer.
Secara administratif Lokasi Pink Beach Lombok terletak di Lombok Timur bagian selatan, yang tepatnya di Desa Sekaroh – Kecamatan Jerowaru – Kabupaten Lombok Timur. Di Kecamatan Jerowaru ini terdapat potensi budidaya perikanan laut, serta potensi wisata dengan pantai yang indah salah satunya yaitu Pink Beach Lombok. Apabila kita lihat dari peta Pink Beach Lombok, berada di unjung selatan kabupaten lombok timur, dimana wilayah ini juga terdapat beberapa teluk dan Gili ( pulau kecil ) yang bisa di explore saat berada di Lokasi Pink Beach Lombok.
Dikarenakan lokasi Pantai Pink yang berada di Pelosok lombok timur, maka kami akan memberikan info 2 cara menuju ke Pink Beach Lombok, anda dapat melalui jalur darat dan jalur laut. dari kedua jalur ini masing – masing memiliki pengalaman tersendiri, saat para wisatawan menuju ke Pink Beach Lombok.
Jalur Darat
Apabila Anda ingin menggunakan jalur darat, waktu yang ditempuh dari darat akan memakan waktu sekitar 2 jam 18 menit dari kota mataram. Saat berada dikota mataram untuk menuju ke Pink Beach Lombok, dapat mengambil jalan bypass kemudian menuju kota praya lombok tengah selanjutnya Jln. raya mujur – Jln. raya sengkerang – Jln. Raya Keruak lombok timur – Jln. TGH. Mutawalli – Jln. Tutuk Serumbung yang panjang sampai ke Pantai Pink Lombok. Jalan yang di lalui sebelum sampai di Pink Beach Lombok adalah jalan tanah dan menelusuri hutan tropis.
Kondisi Jalan menuju ke Pantai Pink Jalur Darat
Jalur Darat Cara ke Pink Beach Lombok
Jalur Laut
Untuk yang ingin menghamat waktu menuju ke Pink Beach Lombok bisa menggunakan jalur laut dan selain waktu yang hemat anda juga bisa mengunjungi beberapa spot cantik di sekitar pink beach lombok yattu Gili Petelu, Pantai Pink Sebui, Tanjung Ringgit serta snorkling di beberapa spot terbaik. Cara ke Pink Beach Lombok jalur laut anda bisa menuju ke pelabuhan tanjung luar untuk menaiki boat menuju Pink Beach Lombok. Jalurnya adalah jalan bypass kemudian menuju kota praya lombok tengah selanjutnya Jln. raya mujur – Jln. raya sengkerang – Jln. Raya Keruak lombok timur – Jln.Labuan Haji – kemudian menuju ke pelabuhan tanjung luar. Koordinat Pelabuhan Tanjung Luar disini.
Akivitas Jalur Laut ke Pink Beach Lombok
Jalur Laut Cara ke Pink Beach Lombok
7 Objek Wisata Pink Beach Lombok
Objek Wisata Pink Beach Lombok tidak akan mengecewakan anda, karena dalam satu destinasi wisatawan akan bisa mengexplore hingga 7 spot cantik yang akan membuat anda terpukau, saat kita mengunjungi 7 Spot Cantik Wisata Pink Beach Lombok. 7 objek wisata dengan spot cantik tersebut, dapat di kunjungi dengan menggunakan boat, atau biasa di sebut Hooping Island, berkunjung dari spot satu ke yang lainnya menggunakan boat. Berikut 7 Spot cantik Wisata Pink Beach Lombok.
Gili pasir merupakan destinasi yang menarik, para pengunjung dapat berselfi ria di tengah laut dengan gundukan pasir putih yang indah. Iya tempat ini menjadi incaran para wisatawan jika mereka mengexplore Wisata Pink Beach Lombok. Terasa belum ke Pantai Pink Lombok jika belum ke Pulau Pasir. Koordinat disini.
Gili Pasir – Pink Beach Lombok by @fatur_rohman.sst
2. Gili Petelu
Keindahan Biota laut dengan ikan – ikan yang mungil yang bersembunyi di balik terumbu karang yang indah. Salah satu Objek Wisata menarik yang ada di Pink Beach Lombok, kami rekomendasikan untuk anda yang ingin melihat pesona alam bawah laut yang tidak di temukan di tempat lain. Koordinat disini.
Gili Petelu – Pink Beach Lombok by @suryabarokah
3. Gili Gambir
Tempat yang masih terjaga keindahannya yang akan melengkapi aktifitas snorkeling Anda bersama keluarga, destinasi lombok yang satu ini memiliki keindahan terumbu karang dan ikan – ikan lucu yang masih terjaga kelestarian alamnya. Objek Wisata Pink Beach Lombok yang satu ini jangan sampai kita lewatkan. Koordinat disini.
Gili Gambir – Pink Beach Lombok by @wan_thelone
4. Pantai Pink Segui
Pantai ini menjadi pilihan kedua setelah Pink Beach Lombok, dan pantai Pink Segui ini merupakan pesona keindahan pantai yang masih alami. Dengan Ombak yang tenang dan biru jernih air lautnya, Hoby snorkling maka tempat ini sangat cocok untuk Anda dan keluarga tercinta. Koordinat disini.
Pantai Pink Segui – Wisata Pantai Pink Lombok
5. Pink Beach Lombok
Serpihan terumbu karang yang berwarna merah bercampur dengan pasir putih di pantai ini yang menjadikannya berwana pink. karena pasirnya bercampur dengan serpihan terumbu karang merah. Untuk anda pecinta keindahan bawah laut dan snorkling Wisata Pink Beach Lombok tak di ragukan lagi keindahan alam dan pesona biota lautnya. Koordinat disini.
Pink Beach Lombok by @isti.rasyid
6. Tanjung Ringgit
Tanjung Ringgit merupakan salah satu tempat wisata lombok yang wajib Anda kunjungi. Untuk melengkapai kegiatan mengexplore keindahan Wisata Pink Beach Lombok, Anda akan disuguhkan dengan pemandangan laut lepas dengan deretan tebing indah yang akan membuat anda terpesona. Koordinat disini.
Tanjung Ringgit – Wisata Pantai Pink Lombok by @erna_9han
7. Meriam Peninggalan Jepang
Jadi tak hanya wisata pantai saja yang di dapat di Objek Wisata Pink Beach Lombok ini karna tempat ini terdapat situs bersejarah peninggalan tentara Jepang yang akan melengkapi kegiatan anda berlibur di Pink Beach Lombok. Koordinat disini.
Meriam Peninggalan Jepang – Pink Beach Lombok by @aaduds
Objek Wisata Pink Beach Di Lombok
Itulah 7 objek Wisata Pink Beach Lombok yang akan memuaskan anda dan keluarga saat berlibur di Pink Beach Lombok. Objek wisata ini dapat di kunjungi bila sedang berada di Lombok, mari kita siapkan fisik dan tenaga agar bisa seharian mengexplore 7 Objek Wisata Pink Beach Lombok.